Presiden Jokowi Apresiasi Perkembangan MotoGP di Indonesia

- Publisher

Senin, 30 September 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Dukungan Presiden Jokowi menegaskan pentingnya olahraga internasional bagi Indonesia, baik dari sisi pariwisata maupun ekonomi.

Dukungan Presiden Jokowi menegaskan pentingnya olahraga internasional bagi Indonesia, baik dari sisi pariwisata maupun ekonomi.

Pamekasan– Presiden Joko Widodo memberikan apresiasi tinggi terhadap kemajuan penyelenggaraan MotoGP di Indonesia selama tiga tahun terakhir. Pernyataan tersebut disampaikan usai beliau menyaksikan langsung Pertamina Grand Prix of Indonesia 2024 di Sirkuit Internasional Pertamina Mandalika, Lombok Tengah, pada Minggu, 29 September 2024.

“Saya melihat perkembangan dalam 3 tahun ini sangat baik, utamanya dalam manajemen dan fasilitas,” ujar Presiden dalam keterangan pers.

Presiden Jokowi juga menyoroti kehadiran 3.000 kru lokal dari Nusa Tenggara Barat (NTB), yang menandakan dukungan terhadap pemberdayaan tenaga kerja lokal. “Itu yang saya senang,” tambahnya.

Beliau menekankan pentingnya evaluasi dan perbaikan untuk penyelenggaraan yang lebih baik di masa mendatang. “Kita harus terus evaluasi dan perbaiki kekurangan yang ada,” tegasnya.

Penyelenggara MotoGP, Dorna Sports, memberikan tanggapan positif mengenai acara ini, termasuk apresiasi terhadap budaya lokal yang ditampilkan. “Dorna menyampaikan penyelenggaraan kita berbeda dan sangat baik,” ungkap Presiden.

Pertamina Grand Prix of Indonesia 2024 berhasil menarik perhatian dunia dan memikat penggemar balap motor dari dalam dan luar negeri.

Baca Juga  Catat Sejarah Baru, Prodi Tadris Bahasa Indonesia IAIN Madura Raih Akreditasi Unggul

Berita Terkait

Kebijakan Khusus Arab Saudi: Jemaah RI Usia 90 Tahun Masih Bisa Berhaji
Rumah Warisan yang Tak Ditempati Bisa Diambil Negara, Ini Ketentuannya
6.291 Posko Masjid Ramah Disiapkan untuk Pemudik Lebaran 2025
Jurnalis Tempo Dapat Teror Kepala Babi
Gus Dur Masuk Bursa Calon Pahlawan Nasional 2025, Ini Daftar Lengkapnya
Sejumlah Fakta Rapat Tertutup Panja RUU TNI yang Heboh Di jagat Maya
Dugaan Kecurangan MinyaKita, Isi Tak Sesuai Takaran, Mendag Lapor ke Polisi
Rekrutmen Bersama BUMN 2025 Dibuka! Begini Cara Daftarnya

Berita Terkait

Minggu, 20 April 2025 - 03:53 WIB

Kebijakan Khusus Arab Saudi: Jemaah RI Usia 90 Tahun Masih Bisa Berhaji

Rabu, 26 Maret 2025 - 18:52 WIB

Rumah Warisan yang Tak Ditempati Bisa Diambil Negara, Ini Ketentuannya

Selasa, 25 Maret 2025 - 19:18 WIB

6.291 Posko Masjid Ramah Disiapkan untuk Pemudik Lebaran 2025

Sabtu, 22 Maret 2025 - 03:21 WIB

Jurnalis Tempo Dapat Teror Kepala Babi

Rabu, 19 Maret 2025 - 06:26 WIB

Gus Dur Masuk Bursa Calon Pahlawan Nasional 2025, Ini Daftar Lengkapnya

Berita Terbaru