Berita Olahraga

Dukungan Presiden Jokowi menegaskan pentingnya olahraga internasional bagi Indonesia, baik dari sisi pariwisata maupun ekonomi.

Nasional

Presiden Jokowi Apresiasi Perkembangan MotoGP di Indonesia

Nasional | Olahraga | Senin, 30 September 2024 - 00:30 WIB

Senin, 30 September 2024 - 00:30 WIB

Pamekasan– Presiden Joko Widodo memberikan apresiasi tinggi terhadap kemajuan penyelenggaraan MotoGP di Indonesia selama tiga tahun terakhir. Pernyataan tersebut disampaikan usai beliau menyaksikan langsung…

Tangkap layar siaran langsung RCTI

Bola

Rangking FIFA Meroket, Timnas Indonesia Tahan Imbang Australia

Bola | Rabu, 11 September 2024 - 04:05 WIB

Rabu, 11 September 2024 - 04:05 WIB

Jakarta, SuaraNet – Ranking FIFA Timnas Indonesia mengalami lonjakan signifikan usai bermain imbang melawan Australia tanpa gol pada laga kedua Grup C babak ketiga…

Dok. Ist

Bola

Resmi Gabung Oxford United, Marselino Ferdinan Bangun Karir Mudanya di Klub Inggris

Bola | Selasa, 20 Agustus 2024 - 03:02 WIB

Selasa, 20 Agustus 2024 - 03:02 WIB

Bola, SuaraNet – Marselino Ferdinan, pemain muda berbakat asal Indonesia, telah mengambil langkah besar dalam kariernya dengan bergabung ke klub Inggris, Oxford United. Pemain…

SIWO PWI Pamekasan resmi ditunjuk sebagai operator kompetisi Futsal Kasta Kedua 2024 oleh Afkab PSSI Pamekasan.

Berita

Afkab Pamekasan Resmi Tunjuk SIWO PWI Jadi Operator Kompetisi Futsal 2024

Berita | Olahraga | Senin, 19 Agustus 2024 - 19:55 WIB

Senin, 19 Agustus 2024 - 19:55 WIB

Pamekasan, SuaraNet – Seksi Wartawan Olahraga Persatuan Wartawan Indonesia atau SIWO PWI Pamekasan resmi ditunjuk sebagai operator kompetisi Futsal Kasta Kedua 2024. Penunjukan tersebut…

Acara Zikir dan Doa Kebangsaan di Halaman Istana Merdeka Mendapat Apresiasi dari Berbagai Tokoh Agama dan Masyarakat.

Berita

Aksi Doa Kebangsaan di Istana Merdeka Hadirkan Keragaman dan Persatuan

Berita | Olahraga | Senin, 5 Agustus 2024 - 11:46 WIB

Senin, 5 Agustus 2024 - 11:46 WIB

Pamekasan, SuaraNet –  Halaman Istana Merdeka di Jakarta menjadi saksi bagi sebuah acara zikir dan doa kebangsaan yang digelar dalam rangka memperingati Hari Kemerdekaan…

Timnas Indonesia U-19

Berita

Indonesia U-19 Taklukkan Timor Leste 6-2, Lolos ke Semifinal Piala AFF

Berita | Bola | Selasa, 23 Juli 2024 - 23:39 WIB

Selasa, 23 Juli 2024 - 23:39 WIB

Surabaya, SuaraNet – Tim nasional Indonesia U-19 memastikan langkah mereka ke semifinal Piala AFF U-19 dengan status juara Grup A setelah mengalahkan Timor Leste…

Ronaldo Peluk Pepe Usai Laga 8 Besar Euro saat dikalahkan pinalti oleh Prancis (Dok.CR7Respect)

Bola

Rumor Cristiano Ronaldo Akan Pensiun Usai Euro 2024, Begini Kata Roberto Martinez

Bola | Nasional | Sabtu, 6 Juli 2024 - 18:54 WIB

Sabtu, 6 Juli 2024 - 18:54 WIB

SuaraNet, Bola – Pelatih Timnas Portugal, Roberto Martinez, angkat bicara terkait rumor yang beredar soal akan pensiunnya Cristiano Ronaldo setelah Euro 2024. Ia menegaskan…

Foto: PSSI

Bola

PSSI Optimistis Wasit Liga 1 Musim Depan akan Semakin Profesional

Bola | Sabtu, 6 Juli 2024 - 12:35 WIB

Sabtu, 6 Juli 2024 - 12:35 WIB

Jakarta, SuaraNet- PSSI berharap para pengadil lapangan di Liga 1 musim 2024/2025 akan semakin kompeten setelah mereka menuntaskan kursus wasit yang berlangsung dari tanggal…

seluruh peserta, baik yang berpengalaman maupun yang baru pertama kali menangani pertandingan dengan VAR, mengikuti sesi simulasi pertandingan.(foto: PSSI)

Bola

Wasit Liga 1 Siap Sukseskan Musim Baru dengan Penggunaan VAR

Bola | Kamis, 4 Juli 2024 - 18:56 WIB

Kamis, 4 Juli 2024 - 18:56 WIB

Depok, SuaraNet – Menjelang bergulirnya kompetisi Liga 1 2024/2025, PSSI menggelar kursus intensif bagi perangkat pertandingan yang akan bertugas di musim kompetisi tersebut. Kursus…

Dony Tri Pamungkas berbicara mengenai pemusatan latihan, pengalaman di turnamen Toulon, menjadi kapten hingga target sebagai pesepakbola.

Bola

Dony Tri Pamungkas Buka Pengalaman Bersama Timnas U-19 Indonesia

Bola | Rabu, 3 Juli 2024 - 10:01 WIB

Rabu, 3 Juli 2024 - 10:01 WIB

Jakarta, SuaraNet – Salah satu pemain Tim U-19 Indonesia, Dony Tri Pamungkas, berbicara mengenai berbagai pengalaman dan persiapan timnya untuk menghadapi turnamen mendatang. Dony…

Dok. Istimewa

Olahraga

Digelar September Mendatang, Diprediksi Efek Ekonomi MotoGP Mandalika 2024 Capai Rp4 Triliun

Olahraga | Sabtu, 22 Juni 2024 - 17:00 WIB

Sabtu, 22 Juni 2024 - 17:00 WIB

SuaraNet, Jakarta – Pertamina Grand Prix of Indonesia atau MotoGP 2024 akan digelar di Sirkuit Mandalika, Lombok Tengah, Nusa Tenggara Barat (NTB) pada September…

Presiden Joko Widodo didampingi Ibu Iriana Joko Widodo menyerahkan 3 ribu sertifikat hak atas tanah untuk rakyat yang digelar di Hall Gedung Indoor Si Jalak Harupat, Kabupaten Bandung, Provinsi Jawa Barat.

Olahraga

3.000 Warga Bandung Terima Sertifikat Tanah dari Presiden Jokowi: Jaminan Kepemilikan dan Modal Usaha

Olahraga | Selasa, 6 Februari 2024 - 08:23 WIB

Selasa, 6 Februari 2024 - 08:23 WIB

Bandung, SuaraNet – Presiden Joko Widodo didampingi Ibu Iriana Joko Widodo menyerahkan 3.000 sertifikat hak atas tanah kepada rakyat di Hall Gedung Indoor Si Jalak…

Timnas Indonesia Usai pertandingan Piala Asia Qatar 2023 Dok. Info timnas

Bola

Nasib Timnas Indonesia di Piala Asia Qatar 2023, Usai Terima Kekalahan dari Jepang

Bola | Nasional | Kamis, 25 Januari 2024 - 20:17 WIB

Kamis, 25 Januari 2024 - 20:17 WIB

Bola, SuaraNet – Timnas Indonesia mengalami kekalahan 1-3 dari timnas Jepang pada laga Piala Asia 2023 di Stadion Al Thumama, Doha, Qatar, pada Rabu…

Timnas Indonesia mempersiapkan skuat baru untuk Piala Asia Qatar 2023 Dok. Notabola

Bola

Jadwal Lengkap Tanding Timnas Indonesia Piala Asia Qatar 2023, Yuk Intip!

Bola | Sabtu, 13 Januari 2024 - 23:44 WIB

Sabtu, 13 Januari 2024 - 23:44 WIB

Bola, SuaraNet – Timnas sepakbola Indonesia telah menyelesaikan persiapan untuk Piala Asia 2023 yang akan diselenggarakan di Qatar pada Januari-Februari 2024. Skuad terbaik telah…

Mourinho berharap bahwa Lukaku dapat terus tampil konsisten dan membantu Roma meraih gelar juara musim ini. Foto/ist

Bola

AS Roma Kalahkan Napoli dengan Gemilangnya Romelu Lukaku

Bola | Minggu, 24 Desember 2023 - 10:06 WIB

Minggu, 24 Desember 2023 - 10:06 WIB

SuaraNet – Dalam pertandingan Serie A pekan ke-17 yang digelar di Stadion Olimpico, Roma berhasil mengalahkan Napoli dengan skor 2-1. Kemenangan ini membuat Roma…

Striker Napoli, Giacomo Raspadori (tengah) melepaskan tendangan di depan gawang Frosinone. (LaPresse via AP Photo/Alessandro Garofalo

Bola

Napoli Dibantai Frosinone 0-4 di Kandang Sendiri

Bola | Rabu, 20 Desember 2023 - 17:44 WIB

Rabu, 20 Desember 2023 - 17:44 WIB

Jakarta, SuaraNet – Napoli mengalami kekalahan memalukan di babak 16 besar Coppa Italia setelah kalah dari Frosinone dengan skor 0-4 di Stadion Diego Armando…

Saat Cristiano Ronaldo Mengawali gol pada menit ke 31 dok. Ist

Bola

Al Nassr Pecahkan Rekor Kemenangan dengan Performa Gemilang Cristiano Ronaldo

Bola | Olahraga | Sabtu, 9 Desember 2023 - 21:43 WIB

Sabtu, 9 Desember 2023 - 21:43 WIB

Bola, SuaraNet – Pada lanjutan Liga Arab Saudi 2023-2024, Cristiano Ronaldo tampil brilian dengan satu gol dan satu assist saat Al Nassr melawan Al…

Santos FC degradasi untuk pertama kalinya sejak 111 tahun/Instagram @santosfc.

Bola

Santos FC Terdegradasi dari Serie A Brasil Usai 111 Tahun

Bola | Sabtu, 9 Desember 2023 - 15:32 WIB

Sabtu, 9 Desember 2023 - 15:32 WIB

Surabaya, SuaraNet– Santos FC harus menerima kenyataan pahit dengan terdegradasi dari Serie A Brasil setelah 111 tahun berlaga di kasta tertinggi sepak bola Brasil….

Potret Aksi Timnas Indonesia vs Irak.

Bola

Proyek Naturalisasi Timnas Indonesia Gemuk, Bagaimana Nasib Bek Lokal?

Bola | Kamis, 7 Desember 2023 - 21:21 WIB

Kamis, 7 Desember 2023 - 21:21 WIB

Jakarta, SuaraNet–Proyek naturalisasi pemain asing yang dilakukan PSSI untuk memperkuat Timnas Indonesia menuai pro dan kontra. Sebagian orang menilai proyek ini perlu dilakukan untuk…

Selebrasi Scott Mctominay dalam laga Premier League.  antara Manchester United vs Chelsea. (foto: bolanet)

Bola

Manchester United Comeback Lawan Chelsea, Scott McTominay Jadi Pahlawan

Bola | Kamis, 7 Desember 2023 - 21:08 WIB

Kamis, 7 Desember 2023 - 21:08 WIB

Bola, SuaraNet–Manchester United kembali ke jalur kemenangan setelah mengalahkan Chelsea 2-1 di Old Trafford, Kamis (7/12/2023) dini hari WIB. Scott McTominay menjadi pahlawan kemenangan…