Artreeum Tingkatkan Daya Kreatifitas Siswa Madura dengan Lomba Menggambar

- Publisher

Minggu, 19 Maret 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Antusias: Para siswa mengikuti lomba menggambar dan mewarnai yang diselenggarakan Artreeum di aula Universitas Madura.

Antusias: Para siswa mengikuti lomba menggambar dan mewarnai yang diselenggarakan Artreeum di aula Universitas Madura.

PAMEKASAN – Artreeum bersama Universitas Madura (Unira) menggelar lomba menggambar dan mewarnai tingkat SD/SMP/SMA se-derajat se-Madura. Kegiatan ini bertempat di Aula Rektorat Unira, Sabtu (18/3/2023) siang.

Ketua Pelaksana Heru Dwi Andika mengatakan, kegiatan ini dilakukan untuk meningkatkan daya kreatifitas para siswa di Madura, khususnya di bidang seni, yaitu menggambar dan mewarnai.

“Jadi, kami menggelar kegiatan ini agar anak didik maupun pelajar yang ada di Madura itu bisa menyalurkan kreatifitas serta daya imajinasinya, khususnya di bidang seni menggambar dan mewarnai,” ujarnya saat diwawancara

Heru yang juga sebagai Mahasiswa Unira ini menambahkan, selain untuk meningkatkan kreatifitas pelajar, kegiatan ini juga dalam rangka memeriahkan pameran tunggal solo exibition karya Manusia Kodok (Madok) di Aula Rektorat Unira.

“Disini kami ada pameran tunggal karya dari Manusia Kodok. Banyak lukisan-lukisan menarik yang disuguhkan bagi pengunjung. Dan nantinya, hasil dari kegiatan ini akan dipilih karya terbaik dari para peserta dan akan kita pamerkan juga disini,” tutupnya

Baca Juga  5 Manfaat Belajar Bahasa Asing yang Tak Terduga

Berita Terkait

Berikut Profil Imam Baidowi, Ketua Pusat FORMASA Sampang Periode 2025-2026
Faisol Pimpin IMMAPSI Jawa Timur 2024-2025, Kabinet Inovatif Resmi Dilantik
Diikuti 8 Sekolah, Universitas Madura Sukses Gelar Program Kolaboratif untuk Guru Matematika
3 Mahasiswa UNESA Dorong Revolusi Literasi di Desa Pereng melalui PKKM
Seminar Nasional UKM PI IAIN Madura Dorong Mahasiswa Jadi Garda Depan Moderasi
PMII Rayon Fasya Lantik Pengurus Baru dan Gelar Mapaba Arjuna 2024
Gelar Sekolah Lagislasi Jilid 2, Ketua Sema FAUD IAIN Madura: Momen Belajar Merumuskan Regulasi Yang Adil
Momentum Milad Ke-27 UKM IQDA IAIN Madura, Achmad Nuruddin: Ini Ajang Pamer Prestasi

Berita Terkait

Senin, 10 Februari 2025 - 22:30 WIB

Berikut Profil Imam Baidowi, Ketua Pusat FORMASA Sampang Periode 2025-2026

Sabtu, 1 Februari 2025 - 14:49 WIB

Faisol Pimpin IMMAPSI Jawa Timur 2024-2025, Kabinet Inovatif Resmi Dilantik

Sabtu, 11 Januari 2025 - 07:51 WIB

Diikuti 8 Sekolah, Universitas Madura Sukses Gelar Program Kolaboratif untuk Guru Matematika

Kamis, 26 Desember 2024 - 15:24 WIB

3 Mahasiswa UNESA Dorong Revolusi Literasi di Desa Pereng melalui PKKM

Minggu, 1 Desember 2024 - 18:57 WIB

Seminar Nasional UKM PI IAIN Madura Dorong Mahasiswa Jadi Garda Depan Moderasi

Berita Terbaru