Bengkel Sastra Gelar Pena Ramadhan 2023, Komitmen Hidupkan Literasi Kampus dan Tingkatkan Kepekaan Sosial 

- Publisher

Sabtu, 15 April 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Dok. Bengkel Sastra IAIN Madura

Dok. Bengkel Sastra IAIN Madura

Pamekasan, SuaraNet – Bengkel Sastra IAIN Madura Gelar Clossing Pena Ramadhan yang berlangsung di masjid IAIN Madura pada Sabtu (15/04) Sore.

Kegiatan yang merupakan program dari Devisi Kepenulisan.

Hal ini ditujukan kepada anggota yang baru tergabung sejak Februari kemarin, untuk melatih kemampuan menulis melalui kompetisi karya cerpen dan puisi.

Beberapa rangkaian acara memeriahkan program Devisi Kaderisasi tersebut, mulai dari Bengkel Sastra Lawyer’s Club dan Santunan Anak Yatim Sekaligus Buka Bersama Lintas Generasi Tujuh Angkatan.

Fahrur Rozi Selaku Ketua Umum Bengkel Sastra IAIN Madura menyampaikan, Pena Ramadhan ini merupakan ajang pengembangan minat Bakat terutama dalam dunia tulis menulis.

“Pena Ramadhan ini merupakan ajang pengembangan minat Bakat apalagi dalam dunia tulis menulis, maka dari itu saya apresiasi atas antusiasme para anggota yang sudah berpartisipasi penuh dalam kegiatan ini, ingat ini tidak hanya bermanfaat bagi dirimu sendiri tapi akan bermanfaat bagi sekelilingmu,” ungkapnya.

Kemudian ia berharap agar Bengkel Sastra terus berupaya meningkatkan kepekaan sosial dengan cara menebar kebermanfaatan

Baca Juga  SMP Al Falah Adakan Ta'aruf Jurnalistik dan Literasi untuk Mencetak Siswa Berprestasi

ini terus menebarkan kepada sesama, utamanya bagi anak yatim yang tentu perlu diperhatikan berbagai sisi kebutuhan, seperti pendidikan.

Acara tersebut dihadiri oleh para alumni Bengkel Sastra, mulai dari angkatan pertama hingga angkatan saat ini, yaitu angkatan ke tujuh.

Berita Terkait

SIG II Kopri PMII IAIN Madura: Membangun Kesadaran Gender di Kalangan Kader
UKM IQDA IAIN Madura Lantik 42 Pengurus Baru, Usung Kepemimpinan Inventif
Berikut Profil Imam Baidowi, Ketua Pusat FORMASA Sampang Periode 2025-2026
Faisol Pimpin IMMAPSI Jawa Timur 2024-2025, Kabinet Inovatif Resmi Dilantik
Diikuti 8 Sekolah, Universitas Madura Sukses Gelar Program Kolaboratif untuk Guru Matematika
3 Mahasiswa UNESA Dorong Revolusi Literasi di Desa Pereng melalui PKKM
Seminar Nasional UKM PI IAIN Madura Dorong Mahasiswa Jadi Garda Depan Moderasi
PMII Rayon Fasya Lantik Pengurus Baru dan Gelar Mapaba Arjuna 2024

Berita Terkait

Kamis, 27 Februari 2025 - 15:06 WIB

SIG II Kopri PMII IAIN Madura: Membangun Kesadaran Gender di Kalangan Kader

Kamis, 27 Februari 2025 - 13:13 WIB

UKM IQDA IAIN Madura Lantik 42 Pengurus Baru, Usung Kepemimpinan Inventif

Senin, 10 Februari 2025 - 22:30 WIB

Berikut Profil Imam Baidowi, Ketua Pusat FORMASA Sampang Periode 2025-2026

Sabtu, 1 Februari 2025 - 14:49 WIB

Faisol Pimpin IMMAPSI Jawa Timur 2024-2025, Kabinet Inovatif Resmi Dilantik

Sabtu, 11 Januari 2025 - 07:51 WIB

Diikuti 8 Sekolah, Universitas Madura Sukses Gelar Program Kolaboratif untuk Guru Matematika

Berita Terbaru

Dok. Tempo

Berita

Jurnalis Tempo Dapat Teror Kepala Babi

Sabtu, 22 Mar 2025 - 03:21 WIB

KH Kholilurrahman melakukan penandatanganan berita acara pengambilan sumpah jabatan dan pakta integritas, yang disaksikan langsung oleh Gubernur Khofifah.

Berita

Khofifah Ingatkan RPJMD Usai Lantik Bupati Pamekasan

Kamis, 20 Mar 2025 - 03:16 WIB