Pelaku Curanmor Babak Belur di Tangan Massa di Pamekasan

- Publisher

Sabtu, 23 Desember 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Maling motor tertangkap hendak mencuri sepeda motor di desa Blaban kecamatan Batu Marmar, kabupaten Pamekasan.

Maling motor tertangkap hendak mencuri sepeda motor di desa Blaban kecamatan Batu Marmar, kabupaten Pamekasan.

Pamekasan, SuaraNet – Seorang pria berinisial K (25) asal Kabupaten Sampang, Madura, diamuk massa saat hendak mencuri sepeda motor di Desa Blaban, Kecamatan Batumarmar, Kabupaten Pamekasan, Jawa Timur, Kamis (21/12/2023) dini hari.

Kejadian bermula saat korban, seorang warga Desa Blaban, tengah memarkir sepeda motornya di depan rumahnya. Tiba-tiba, pelaku datang dan mencoba membawa kabur sepeda motor tersebut.

Korban yang mengetahui aksi pelaku, langsung berteriak meminta tolong. Warga yang mendengar teriakan korban, langsung keluar rumah dan mengejar pelaku.

Pelaku yang panik, akhirnya tertangkap oleh warga. Warga yang emosi, langsung menganiaya pelaku hingga babak belur.

Beruntung, petugas kepolisian dari Polsek Tamberu yang sedang patroli di sekitar lokasi kejadian, segera mengamankan pelaku.

Kapolsek Tamberu, IPTU Muh. Syaiful Bahri, membenarkan kejadian tersebut. Ia mengatakan, pelaku kini sudah diamankan di Polsek Tamberu untuk menjalani pemeriksaan lebih lanjut.

“Pelaku sudah kami amankan dan dijerat dengan Pasal 363 KUHPidana tentang pencurian dengan pemberatan dengan hukuman ancaman penjara paling lama sembilan tahun,” kata Syaiful Bahri.

Baca Juga  Sosialisasi 4 Pilar Kebangsaan, MH Said Abdullah Jaga Keutuhan NKRI

Berita Terkait

Beraksi di Masjid Nurul Huda, Pencuri Kotak Amal Dibekuk Polisi
Ayah Tiri di Sumenep Rudapaksa Putrinya Selama 5 Tahun
Kisah Mahasiswa IAIN Madura Dibegal, Uang Saku dari Ayah Dirampas Tiga Pelaku
Razia Miras di Pamekasan, Polisi Sita Ratusan Botol Miras Berbagai Merek
Polisi Pamekasan Tangkap Pencuri Toko Berkat Rekaman CCTV, Buru Satu Pelaku Lain
Dari Dapur Gizi ke Sekolah: Makan Bergizi Gratis untuk Anak-Anak Sorong
Janji Pemberantasan Korupsi Kasat Reskrim Polres Sumenep Dipertanyakan
HPN 2025, PWI Pamekasan Eksplor Budidaya Buah di Pakong dan Pegantenan

Berita Terkait

Selasa, 18 Februari 2025 - 19:31 WIB

Beraksi di Masjid Nurul Huda, Pencuri Kotak Amal Dibekuk Polisi

Selasa, 18 Februari 2025 - 11:46 WIB

Ayah Tiri di Sumenep Rudapaksa Putrinya Selama 5 Tahun

Minggu, 16 Februari 2025 - 22:05 WIB

Kisah Mahasiswa IAIN Madura Dibegal, Uang Saku dari Ayah Dirampas Tiga Pelaku

Selasa, 11 Februari 2025 - 17:29 WIB

Polisi Pamekasan Tangkap Pencuri Toko Berkat Rekaman CCTV, Buru Satu Pelaku Lain

Selasa, 11 Februari 2025 - 17:18 WIB

Dari Dapur Gizi ke Sekolah: Makan Bergizi Gratis untuk Anak-Anak Sorong

Berita Terbaru

A, paman dari korban, mengambil langkah berani untuk melaporkan dugaan pelecehan seksual yang dialami keponakannya. Pada Senin, 17 Februari 2025. (Dok/ist)

Berita

Ayah Tiri di Sumenep Rudapaksa Putrinya Selama 5 Tahun

Selasa, 18 Feb 2025 - 11:46 WIB

Khazanah

Panduan Shalat Dhuha dan Keutamaannya, Yuk Intip

Selasa, 18 Feb 2025 - 08:58 WIB