Tingkatkan Fasilitas Desa, Mahasiswa UTM Ciptakan Lampu Otomatis

- Publisher

Kamis, 12 Januari 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Mahasiswa UTM, Lisana Sidkin Alia dan Buyung Abdillah pembuat lampu otomatis di Desa Rangperang Daja. (Foto: Lisana Sidkin Alia)

Mahasiswa UTM, Lisana Sidkin Alia dan Buyung Abdillah pembuat lampu otomatis di Desa Rangperang Daja. (Foto: Lisana Sidkin Alia)

SUARANET, PAMEKASAN – Upaya meningkatkan pembangunan dan fasilitas Desa, di Desa Rangperang Daja, Kecamatan Proppo, Pamekasan. Mahasiswa Universitas Trunojoyo Madura (UTM) menciptakan lampu otomatis, pada Selasa (03/01/23).

Lisana Sidkin Alia kelompok 42 pengabdian masyarakat mengatakan, berjalannya proses pembuatan lampu otomatis tersebut didampingi langsung oleh Moh. Zaki Kurniawan., S.E., M.M selaku Dosen Pembimbing Lapangan.

“Pembuatan lampu otomatis tersebut dilakukan untuk meningkatkan keamanan dan menerangi jalan terutama di sekitar balai Desa Rangperang Daja. Lampu otomatis ini juga dapat menghemat daya dan berbanding lurus terhadap biaya listrik yang dikeluarkan,” jelasnya.

Lisana sapaan akrabnya mengungkapkan, bahwa pembuatan dan pemasangan lampu otomatis itu berjalan selama 3 hari dan lampu yang dibuat sebanyak 5 buah dan dipasang di sekitar balai desa.

“Lampu otomatis ini telah diuji dan bekerja sesuai dengan semestinya dan dapat bekerja dengan memanfaatkan intensitas cahaya,” ungkapnya.

Kelompok pengabdian masyarakat ini, imbuhnya, juga membuatkan buku tutorial dan video pendek dalam pembuatan lampu otomatis sebagai pembelajaran bagi warga yang ingin membuatnya.

Baca Juga  Mengaku Nabi dan Minta Agama Islam Dibubarkan, Pria di Tebing Tinggi Ditangkap Polisi

Disamping itu, Kepala Dusun Pangbeluk Fadili mengatakan, sangat setuju dengan adanya lampu otomatis, sebab dinilai dapat membantu Desanya.

“Mahasiswa pengabdian masyarakat ini telah membantu dalam pembangunan fasilitas desa karena di Desa Rangperang Daja ini, di beberapa titik masih ada yang memerlukan penerangan ,” ujarnya pada Suaranet.id, Rabu (04/01/23).

Berita Terkait

Beraksi di Masjid Nurul Huda, Pencuri Kotak Amal Dibekuk Polisi
Ayah Tiri di Sumenep Rudapaksa Putrinya Selama 5 Tahun
Kisah Mahasiswa IAIN Madura Dibegal, Uang Saku dari Ayah Dirampas Tiga Pelaku
Razia Miras di Pamekasan, Polisi Sita Ratusan Botol Miras Berbagai Merek
Polisi Pamekasan Tangkap Pencuri Toko Berkat Rekaman CCTV, Buru Satu Pelaku Lain
Dari Dapur Gizi ke Sekolah: Makan Bergizi Gratis untuk Anak-Anak Sorong
Berikut Profil Imam Baidowi, Ketua Pusat FORMASA Sampang Periode 2025-2026
Janji Pemberantasan Korupsi Kasat Reskrim Polres Sumenep Dipertanyakan

Berita Terkait

Selasa, 18 Februari 2025 - 19:31 WIB

Beraksi di Masjid Nurul Huda, Pencuri Kotak Amal Dibekuk Polisi

Selasa, 18 Februari 2025 - 11:46 WIB

Ayah Tiri di Sumenep Rudapaksa Putrinya Selama 5 Tahun

Minggu, 16 Februari 2025 - 22:05 WIB

Kisah Mahasiswa IAIN Madura Dibegal, Uang Saku dari Ayah Dirampas Tiga Pelaku

Selasa, 11 Februari 2025 - 17:29 WIB

Polisi Pamekasan Tangkap Pencuri Toko Berkat Rekaman CCTV, Buru Satu Pelaku Lain

Selasa, 11 Februari 2025 - 17:18 WIB

Dari Dapur Gizi ke Sekolah: Makan Bergizi Gratis untuk Anak-Anak Sorong

Berita Terbaru

A, paman dari korban, mengambil langkah berani untuk melaporkan dugaan pelecehan seksual yang dialami keponakannya. Pada Senin, 17 Februari 2025. (Dok/ist)

Berita

Ayah Tiri di Sumenep Rudapaksa Putrinya Selama 5 Tahun

Selasa, 18 Feb 2025 - 11:46 WIB

Khazanah

Panduan Shalat Dhuha dan Keutamaannya, Yuk Intip

Selasa, 18 Feb 2025 - 08:58 WIB